Rumus dan Contoh Soal tentang Impuls dan Momentum

Selamat Datang kembali di blog freemathlearn. Blog yang membahas seputar matematika dan ilmu sains lainnya. Baiklah untuk kali ini akan kita bahas mengenai Rumus dan Contoh Soal tentang Impuls dan Momentum. Silakan disimak ya guys!
>
Loading...
Rumus
1. Momentum
Hasil kali massa benda dengan kecepatannya (besaran vektor).

P = m . v

p : momentum benda (kg.m/s)
m : massa benda (kg)
v : kecepatan benda (m/s)

2. Perubahan momentum bersudut
Pada sumbu-x:

px = m . v cos α dan px' = m . v' cos α

Pada sumbu-y:

py = m . v sin α dan py' = m . v' sin α

3. Impuls
Perubahan momentum benda persatuan waktu (besaran vektor).

I = (m . v) = Δp
I : Impuls benda (kg.m/s)
m : massa benda (kg)
v : kecepatan benda (m/s)
Δp : perubahan momentum (kg.m/s)

4. Hukum Kekekalan Momentum
Jika tidak ada gaya luar yang bekerja, momentum sistem sebelum dan sesudah tumbukan sama.

p1 + p2 = p1 + p2 atau m1v1+ m2v2 = (m1 + m2) v'

5. Penerapan Pada Roket

m1v1' + m2v2 '



FR: gaya dorong roket (N)
v : kecepatan semburan gas (m/s)
m : massa gas (kg)
Δt : perubahan waktu (s)


Tumbukan
- Lenting Sempurna

v1' – v2' = v2 – v1

- Lenting Sebagian

v1' – v2' = e(v2 – v1)

e = koefisien restitusi (0 < e < 1)


- Tidak Lenting Sama Sekali
v1' – v2' = v'

6. Kecepatan peluru ayunan balistik



Contoh Soal
- Momentum
1. Mobil A bermassa 800 kg bergerak ke kanan dengan kecepatan 10 m/s. Mobil B bermassa 600 kg bergerak ke kiri dengan kecepatan 15 m/s. Hitung:
a. Momentum mobil A
b. Momentum mobil B
c. Jumlah momentum A dan B

Jawab:
Perjanjian pemberian tanda Kanan: + ; Kiri: -
Momentum mobil A:

PA= mA . vA = (800)(+10) = + 80000 kg . m/s

Momentum mobil B:

PB= mB . vB = (600)(-15) = -9000 kg . m/s

Penjumlahan momentum:

P = PA + PB = (+ 80000 ) + (-9000) = -1000 kg . m/s

2. Mobil A bermassa 1500 kg bergerak ke timur dengan kelajuan 25 m/s dan mobil B bermassa 2500 kg bergerak ke utara dengan kelajuan 20 m/s. Hitung:
a. Momentum mobil A dan B
b. Penjumlahan momentum A dan B
Jawab:
Perjanjian arah Utara: sumbu Y + ; Timur: sumbu X +
Momentum A dan B:

PA= mA . vA = (1500)(25) = 37500 kg . m/s ke ke timur

PB= mB . VB = (2500)(20) = 50000 kg . m/s ke ke utara

Resultan momentum:


Arah resultan momentum:


- Impuls

1. Bola softball bermassa 0,15 kg dilempar horisontal ke kanan dengan kelajuan 20 m/s. Setelah dipukul, bola bergerak ke kiri dengan kelajuan 20 m/s. .


Nah itulah tadi telah diuraikan mengenai Rumus dan Contoh Soal tentang Impuls dan Momentum. Bagaimana, silakan berkomentar atau kritik, saran ataupun tambahan dari kamu. Kita tahu kita bukan yang sempurna, siapa tahu kamu lebih dan bisa berbagi. Ditunggu komentarnya guys.
Loading...