Selamat Datang kembali di blog freemathlearn. Blog yang membahas seputar matematika dan ilmu sains lainnya. Baiklah untuk kali ini akan kita bahas mengenai
Penurunan Rumus pH pada Hidrolisis Garam. Silakan disimak ya guys!
>
Nah itulah tadi telah diuraikan mengenai Penurunan Rumus pH pada Hidrolisis Garam. Bagaimana, silakan berkomentar atau kritik, saran ataupun tambahan dari kamu. Kita tahu kita bukan yang sempurna, siapa tahu kamu lebih dan bisa berbagi. Ditunggu komentarnya guys.
>
Pada artikel Penurunan Rumus pH pada Hidrolisis Garam ini kita akan menurunkan rumus-rumus yang telah digunakan sebelumnya. Kita akan menjabarkan konsep yang ada sehingga terbentuk rumus pH dari masing-masing hidrolisis garam.
Garam yang berasal dari asam lemah dan basa kuat bersifat basa, contohnya Na2CO3, CH3COOK, dan NaCN. Pada garam ini yang mengalami hidrolisis adalah anionnya (A−) dengan reaksi:b
A−+H2O⇌HA+OH−
Dari persamaan reaksi kesetimbangan di atas, maka dapat dicari harga ketetapan kesetimbangan (Kc)
Kc=[HA][OH−][A−][H2O]
Karena [H2O] harganya relative tetap, maka:
Kc×[H2O]=Kh=[HA][OH−][A−]
Dengan mengalikannya dengan factor [H+], maka persamaannya menjadi:
Kh=[HA][OH−][A−]×[H+][H+]Kh=[HA][A−][H+]×[H+][OH−]
asam lemah HA di dalam air akan terdissosiasi sesuai persamaan reaksi berikut:
HA⇌H++A−
Sehingga,dapat diperoleh harga ketetapan kesetimbangan asam (Ka) sebagai berikut:
Ka=[H+][A−][HA]
Bentuk 1Ka=[HA][H+][A−] dan Kw=[H+][OH−]
Sehingga jika dikembalikan kepada rumus Kh akan menjadi:
Kh=[HA][A−][H+]×[H+][OH−]Kh=1Ka×KwKh=KwKa[HA][OH−][A−]=KwKa
Karena asam lemah HA yang terdissosiasi sangat kecil, maka [HA] = [OH−]
[HA][OH−][A−]=KwKa[OH−][OH−][A−]=KwKa[OH−]2[A−]=KwKa[OH−]2=KwKa×[A−][OH−]=√KwKa×[A−]
Dimana [A−] adalah konsentrasi garam terhidrolisis sehingga untuk memudahkannya diganti dengan [G] yang artinya konsentrasi garam, sehingga persamaan menjadi:
[OH−]=√KwKa×[G]
Barulah setelah itu dapat dicari harga pOH dari −log[OH−], dan hubungannya dengan pH+pOH=14,
sehingga: pH = 14 - pOH .
Pada larutan hidrolisis basa lemah oleh asam kuat ini, yang terhidrolisis adalah kationnya. Dengan reaksi kesetimbangan sebagai berikut:
M++H2O⇌MOH+H+
Dari persamaan reaksi kesetimbangan di atas, maka dapat dicari harga ketetapan kesetimbangan (Kc)
Kc=[MOH][H+][M+][H2O]
Karena [H2O] harganya relative tetap, maka:
Kc×[H2O]=Kh=[MOH][H+][M+]
Dengan mengalikannya dengan factor [OH−], maka persamaannya menjadi:
Penurunan Rumus pH Hidrolisis garam asam lemah dan basa kuat
A−+H2O⇌HA+OH−
Dari persamaan reaksi kesetimbangan di atas, maka dapat dicari harga ketetapan kesetimbangan (Kc)
Kc=[HA][OH−][A−][H2O]
Karena [H2O] harganya relative tetap, maka:
Kc×[H2O]=Kh=[HA][OH−][A−]
Dengan mengalikannya dengan factor [H+], maka persamaannya menjadi:
Kh=[HA][OH−][A−]×[H+][H+]Kh=[HA][A−][H+]×[H+][OH−]
asam lemah HA di dalam air akan terdissosiasi sesuai persamaan reaksi berikut:
HA⇌H++A−
Sehingga,dapat diperoleh harga ketetapan kesetimbangan asam (Ka) sebagai berikut:
Ka=[H+][A−][HA]
Bentuk 1Ka=[HA][H+][A−] dan Kw=[H+][OH−]
Sehingga jika dikembalikan kepada rumus Kh akan menjadi:
Kh=[HA][A−][H+]×[H+][OH−]Kh=1Ka×KwKh=KwKa[HA][OH−][A−]=KwKa
Karena asam lemah HA yang terdissosiasi sangat kecil, maka [HA] = [OH−]
[HA][OH−][A−]=KwKa[OH−][OH−][A−]=KwKa[OH−]2[A−]=KwKa[OH−]2=KwKa×[A−][OH−]=√KwKa×[A−]
Dimana [A−] adalah konsentrasi garam terhidrolisis sehingga untuk memudahkannya diganti dengan [G] yang artinya konsentrasi garam, sehingga persamaan menjadi:
[OH−]=√KwKa×[G]
Barulah setelah itu dapat dicari harga pOH dari −log[OH−], dan hubungannya dengan pH+pOH=14,
sehingga: pH = 14 - pOH .
Penurunan Rumus pH Hidrolisis garam asam kuat dan basa lemah
M++H2O⇌MOH+H+
Dari persamaan reaksi kesetimbangan di atas, maka dapat dicari harga ketetapan kesetimbangan (Kc)
Kc=[MOH][H+][M+][H2O]
Karena [H2O] harganya relative tetap, maka:
Kc×[H2O]=Kh=[MOH][H+][M+]
Dengan mengalikannya dengan factor [OH−], maka persamaannya menjadi:
Loading...
Kh=[MOH][H+][M+]Kh=[MOH][H+][M+]×[OH−][OH−]Kh=[MOH][OH−][M+]×[H+][OH−]
basa lemah MOH di dalam air akan terdissosiasi sesuai persamaan reaksi berikut:
MOH⇌M++OH−
Sehingga,dapat diperoleh harga ketetapan kesetimbangan basa (Kb) sebagai berikut:
Kb=[M+][OH−][MOH]
Bentuk 1Kb=[MOH][M+][OH−] dan Kw=[H+][OH−]
Sehingga jika dikembalikan kepada rumus Kh akan menjadi:
Kh=[MOH][OH−][M+]×[H+][OH−]Kh=1Kb×KwKh=KwKb[MOH][H+][M+]=KwKb
Karena basa lemah MOH yang terdissosiasi sangat kecil, maka [MOH] = [H+]
[MOH][H+][M+]=KwKb[H+][H+][M+]=KwKb[H+]2[M+]=KwKb[H+]2=KwKb×[M+][H+]=√KwKb×[M+]
Dimana [M+] adalah konsentrasi garam terhidrolisis sehingga untuk memudahkannya diganti dengan [G] yang artinya konsentrasi garam, sehingga persamaan menjadi:
[H+]=√KwKb×[M+][H+]=√KwKb×[G]
Barulah kemudian diperoleh pH dari −log[H+].
Untuk penurunan rumus [H+] pada hidrolisis asam lemah dan basa lemah, akan dijelaskan sebagai berikut:
Pada hidrolisis asam lemah dan basa lemah, anion dan juga kationnya akan terhidrolisis sesuai persamaan reaksi berikut ini:
M++A−+H2O⇌HA+MOH
Sehingga,dapat diperoleh tetapan kesetimbangan (Kc) sebagai berikut:
Kc=[HA][MOH][M+][A−][H2O]
Dari harga Kc tersebut dapat dicari harga ketetapan hidrolisis (Kh) atau Kc×[H2O]
Kc×[H2O]=Kh=[HA][MOH][M+][A−]
Dengan 1Ka=[HA][H+][A−],1Kb=[MOH][M+][OH−] dan Kw=[H+][OH−]
Jika persamaan tersebut dikalikan dengan faktor [H+] dan [OH−] akan menjadi:
Kh=[HA][MOH][M+][A−]Kh=[HA][MOH][M+][A−]×[H+][H+]×[OH−][OH−]Kh=[HA][H+][A−]×[MOH][M+][OH−]×[H+][OH−]Kh=1Ka×1Kb×KwKh=KwKa×Kb
Setelah itu, masukkan nilai Kh sebelum dikalikan faktor [H+] dan [OH−] menjadi:
Kh=KwKa×Kb[HA][MOH][M+][A−]=KwKa×Kb
Dimana [MOH] = [HA], dan [M+] = [A−], sehingga:
[HA][MOH][M+][A−]=KwKa×Kb[HA][HA][A−][A−]=KwKa×Kb[HA]2[A−]2=KwKa×Kb[HA][A−]=√KwKa×Kb
Dari tetapan ionisasi asam lemah pada reaksi kesetimbangan berikut ini:
HA⇌H++A−
Diperoleh nilai Ka:
Ka=[H+][A−][HA]
Sehingga:
Ka=[H+][A−][HA][H+]=Ka×[HA][A−][H+]=Ka×√KwKa×Kb[H+]=√K2a×KwKa×Kb[H+]=√Ka×KwKb
Barulah setelah itu dapat dicari harga pH larutan dari −log[H+]..
basa lemah MOH di dalam air akan terdissosiasi sesuai persamaan reaksi berikut:
MOH⇌M++OH−
Sehingga,dapat diperoleh harga ketetapan kesetimbangan basa (Kb) sebagai berikut:
Kb=[M+][OH−][MOH]
Bentuk 1Kb=[MOH][M+][OH−] dan Kw=[H+][OH−]
Sehingga jika dikembalikan kepada rumus Kh akan menjadi:
Kh=[MOH][OH−][M+]×[H+][OH−]Kh=1Kb×KwKh=KwKb[MOH][H+][M+]=KwKb
Karena basa lemah MOH yang terdissosiasi sangat kecil, maka [MOH] = [H+]
[MOH][H+][M+]=KwKb[H+][H+][M+]=KwKb[H+]2[M+]=KwKb[H+]2=KwKb×[M+][H+]=√KwKb×[M+]
Dimana [M+] adalah konsentrasi garam terhidrolisis sehingga untuk memudahkannya diganti dengan [G] yang artinya konsentrasi garam, sehingga persamaan menjadi:
[H+]=√KwKb×[M+][H+]=√KwKb×[G]
Barulah kemudian diperoleh pH dari −log[H+].
Penurunan Rumus pH Hidrolisis garam asam lemah dan basa lemah
Pada hidrolisis asam lemah dan basa lemah, anion dan juga kationnya akan terhidrolisis sesuai persamaan reaksi berikut ini:
M++A−+H2O⇌HA+MOH
Sehingga,dapat diperoleh tetapan kesetimbangan (Kc) sebagai berikut:
Kc=[HA][MOH][M+][A−][H2O]
Dari harga Kc tersebut dapat dicari harga ketetapan hidrolisis (Kh) atau Kc×[H2O]
Kc×[H2O]=Kh=[HA][MOH][M+][A−]
Dengan 1Ka=[HA][H+][A−],1Kb=[MOH][M+][OH−] dan Kw=[H+][OH−]
Jika persamaan tersebut dikalikan dengan faktor [H+] dan [OH−] akan menjadi:
Kh=[HA][MOH][M+][A−]Kh=[HA][MOH][M+][A−]×[H+][H+]×[OH−][OH−]Kh=[HA][H+][A−]×[MOH][M+][OH−]×[H+][OH−]Kh=1Ka×1Kb×KwKh=KwKa×Kb
Setelah itu, masukkan nilai Kh sebelum dikalikan faktor [H+] dan [OH−] menjadi:
Kh=KwKa×Kb[HA][MOH][M+][A−]=KwKa×Kb
Dimana [MOH] = [HA], dan [M+] = [A−], sehingga:
[HA][MOH][M+][A−]=KwKa×Kb[HA][HA][A−][A−]=KwKa×Kb[HA]2[A−]2=KwKa×Kb[HA][A−]=√KwKa×Kb
Dari tetapan ionisasi asam lemah pada reaksi kesetimbangan berikut ini:
HA⇌H++A−
Diperoleh nilai Ka:
Ka=[H+][A−][HA]
Sehingga:
Ka=[H+][A−][HA][H+]=Ka×[HA][A−][H+]=Ka×√KwKa×Kb[H+]=√K2a×KwKa×Kb[H+]=√Ka×KwKb
Barulah setelah itu dapat dicari harga pH larutan dari −log[H+]..
Nah itulah tadi telah diuraikan mengenai Penurunan Rumus pH pada Hidrolisis Garam. Bagaimana, silakan berkomentar atau kritik, saran ataupun tambahan dari kamu. Kita tahu kita bukan yang sempurna, siapa tahu kamu lebih dan bisa berbagi. Ditunggu komentarnya guys.
Loading...