Selamat Datang kembali di blog freemathlearn. Blog yang membahas seputar matematika dan ilmu sains lainnya. Baiklah untuk kali ini akan kita bahas mengenai
Mengenal Sifat Sifat Logaritma. Silakan disimak ya guys!
>
Nah itulah tadi telah diuraikan mengenai Mengenal Sifat Sifat Logaritma. Bagaimana, silakan berkomentar atau kritik, saran ataupun tambahan dari kamu. Kita tahu kita bukan yang sempurna, siapa tahu kamu lebih dan bisa berbagi. Ditunggu komentarnya guys.
>
Untuk dapat mengerjakan soal-soal logaritma, hal yang paling penting dikuasai adalah sifat-sifat logaritmanya. Kebanyakan soal-soal logaritma yang keluar seperti pada Ujian Nasional atau pun Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri pasti penyelesaiannya menggunakan sifat-sifat logaritma. Untuk lebih jelasnya, mari kita lihat sifat-sifatnya berikut.
Sifat-sifat Logaritma merupakan materi dasar yang harus benar-benar kita kuasai dengan baik dan kita harus mengetahui cara penggunaannya. Sifat-sifat logaritma ini bisa kita ibaratkan sebagai alat-alat untuk menghitung dan menentukan hasil dari suatu bentuk logaritma. Tanpa mengerti sifat-sifat logaritma, akan sulit bagi kita untuk mengerjakan soal-soal yang berkaitan langsung dengan logaritma.
Untuk memudahkan dalam mengingat Sifat-sifat Logaritma , kita perlu banyak mengerjakan soal-soal logaritma dengan berbagai variasi tipe soal, bila perlu kita kerjakan soal-soal untuk tes seleksi masuk perguruan tinggi, karena soal-soal tersebut biasanya akan sangat menantang untuk kita kerjakan. Dengan biasa mengerjakan soal-soal logaritma, maka secara tidak langsung kita juga akan mengingatnya (sifat-sifatnya) dengan sendirinya.
Berikut beberapa contoh untuk sifat-sifat logaritma yang telah disebutkan di atas.
Contoh 1.
Contoh 2.
Sifat-sifat Logaritma merupakan materi dasar yang harus benar-benar kita kuasai dengan baik dan kita harus mengetahui cara penggunaannya. Sifat-sifat logaritma ini bisa kita ibaratkan sebagai alat-alat untuk menghitung dan menentukan hasil dari suatu bentuk logaritma. Tanpa mengerti sifat-sifat logaritma, akan sulit bagi kita untuk mengerjakan soal-soal yang berkaitan langsung dengan logaritma.
Untuk memudahkan dalam mengingat Sifat-sifat Logaritma , kita perlu banyak mengerjakan soal-soal logaritma dengan berbagai variasi tipe soal, bila perlu kita kerjakan soal-soal untuk tes seleksi masuk perguruan tinggi, karena soal-soal tersebut biasanya akan sangat menantang untuk kita kerjakan. Dengan biasa mengerjakan soal-soal logaritma, maka secara tidak langsung kita juga akan mengingatnya (sifat-sifatnya) dengan sendirinya.
Adapun sifat-sifat logaritma :
Untuk a>0,a≠1,b>0,c>0, berlaku sifat-sifat logaritma berikut :
i). alog1=0
ii). aloga=1
iii). alog(b.c)=alogb+alogc
iv). alogbc=alogb−alogc
v). aalogb=b
vi). amlogbn=nm.alogb akibatnya :
1). amlogb=1m.alogb
2). alogbn=n.alogb
3). amlogbn=alogbnm
4). amlogbn=amnlogb
vii). alogb=plogbploga, dengan syarat p>0,p≠1 , akibatnya :
1). alogb=1bloga
2). alogb.blogc=alogc
ii). aloga=1
iii). alog(b.c)=alogb+alogc
iv). alogbc=alogb−alogc
v). aalogb=b
vi). amlogbn=nm.alogb akibatnya :
1). amlogb=1m.alogb
2). alogbn=n.alogb
3). amlogbn=alogbnm
4). amlogbn=amnlogb
vii). alogb=plogbploga, dengan syarat p>0,p≠1 , akibatnya :
1). alogb=1bloga
2). alogb.blogc=alogc
Contoh 1.
Tentukan nilai dari : 5log1 dan 7log7 ?
Penyelesaian :
*). 5log1=0, karena 50=1
*). 7log7=1, karena 71=7
*). 5log1=0, karena 50=1
*). 7log7=1, karena 71=7
Contoh 2.
Jika log2=0,301 dan log3=0,477 , nilai log6=....
Penyelesaian : berdasarkan sifat (iii) ,
log6=log(2.3)=log2+log3=0,310+0,477=0,778
Jadi, nilai log6=0,778
log6=log(2.3)=log2+log3=0,310+0,477=0,778
Jadi, nilai log6=0,778
Loading...
Contoh 3.
Contoh 4.
Contoh 5.
Contoh 6.
Contoh 7.
Contoh 8.
Jika log2=0,301 , nilai log5=....
Penyelesaian : berdasarkan sifat (iv) ,
log5=log102=log10−log2=1−0,301=0,699
Jadi, nilai log5=0,699
log5=log102=log10−log2=1−0,301=0,699
Jadi, nilai log5=0,699
Contoh 4.
Tentukan nilai dari 33log7 ?
Penyelesaian : berdasarkan sifat (v) ,
33log7=7
Jadi, nilai 33log7=7
33log7=7
Jadi, nilai 33log7=7
Contoh 5.
Tentukan nilai √2log8 ?
Penyelesaian : berdasarkan sifat (vi) ,
√2log8=212log23=312.2log2=6.1=6
Jadi, nilai √2log8=6
√2log8=212log23=312.2log2=6.1=6
Jadi, nilai √2log8=6
Contoh 6.
Tentukan nilai 5log625 ?
Penyelesaian : berdasarkan sifat (vi) ,
5log625=5log54=4.5log5=4.1=4
Jadi, nilai 5log625=4
5log625=5log54=4.5log5=4.1=4
Jadi, nilai 5log625=4
Contoh 7.
Tentukan nilai 2log3.√3log16 ?
Penyelesaian : berdasarkan sifat (vii) ,
2log3.√3log16=2log3.312log24=2log3.412.3log2=412.2log3.3log2=8.2log2=8.1=8
Jadi, nilai 2log3.√3log16=8
2log3.√3log16=2log3.312log24=2log3.412.3log2=412.2log3.3log2=8.2log2=8.1=8
Jadi, nilai 2log3.√3log16=8
Contoh 8.
Jika 2log3=p dan 2log5=q, maka nyatakan logaritma berikut hasilnya dalam bentuk p dan q ?
a). 2log15
b). 12log20
a). 2log15
b). 12log20
Penyelesaian :
a). Berdasarkan sifat (iii) :
2log15=2log(3.5)=2log3+2log5=p+q
Jadi, nilai 2log15=p+q
b). Berdasarkan sifat (vii) dan (iii) :
12log20=2log202log12=2log(4.5)2log(4.3)=2log4+2log52log4+2log3=2+q2+p
Jadi, nilai 12log20=2+q2+p
Sebenarnya untuk menyelesaikan soal logaritma, sifat-sifat yang digunakan bebas dari sifat (i) sampai sifat (vii). Jika sifat-sifat logaritma yang digunakan tepat, maka penyelesaiannya akan lebih singkat. Akan tetapi jika sifat yang digunakan tidak tepat, maka penyelesaiannya akan lebih lama, tapi yakinlah pasti jawabannya akan ditemukan. .
a). Berdasarkan sifat (iii) :
2log15=2log(3.5)=2log3+2log5=p+q
Jadi, nilai 2log15=p+q
b). Berdasarkan sifat (vii) dan (iii) :
12log20=2log202log12=2log(4.5)2log(4.3)=2log4+2log52log4+2log3=2+q2+p
Jadi, nilai 12log20=2+q2+p
Nah itulah tadi telah diuraikan mengenai Mengenal Sifat Sifat Logaritma. Bagaimana, silakan berkomentar atau kritik, saran ataupun tambahan dari kamu. Kita tahu kita bukan yang sempurna, siapa tahu kamu lebih dan bisa berbagi. Ditunggu komentarnya guys.
Loading...